PEMBELAJARAN TEKS CERITA IMAJINASI BERBASIS HOTS (HIGHER ORDER THINKING SKILL) DENGAN MODEL DISCOVERY LEARNING

DOI:

https://doi.org/10.62107/mab.v13i2.264

Abstract

Salah satu materi pembelajaran yang diamanatkan pada kurikulum 2013 di kelas VII adalah  tentang teks cerita imajinasi. Tujuan penulisan ini agar pembaca mendapatkan gambaran tentang bagaimana langkah-langkah model discovery learning diterapkan dalam proses pembelajaran pada materi teks cerita imajinasi. Metode penulisan pada tinjauan ilmiah ini menggunakan metode deskriptif. Proses pengumpulan data dilakukan dengan metode studi kepustakaan. Rumusan masalah yang terdapat pada tulisan ini adalah bagaimana langkah-langkah penerapan model discovery learning dalam pembelajaran pada materi teks cerita imajinasi. Dalam pelaksanaan strategi pembelajaran berbasis HOTS yang dilakukan oleh pendidik, maka pembelajaran akan menjadi lebih efektif karena peserta didik dihadapkan pada suatu permasalahan dan akan dilatih untuk mampu memecahkan masalah tersebut. Untuk mendapatkan hasil belajar siswa yang lebih baik tentunya diperlukan strategi dan teknik yang tepat. Salah satu teknik yang digunakan adalah model discovery learning dalam pembelajaran. Upaya yang dilakukan oleh pendidik dengan model pembelajaran yang sesuai dan tepat diharapkan dapat meningkatkan hasil serta motivasi belajar peserta didik dalam pembelajaran. Berdasarkan analisis data dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan langkah-langkah model discovery learning secara tepat peserta didik dapat meningkatkan hasil belajar dalam pembelajaran teks cerita imajinasi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ariani, Farida dan Aji Septiaji. (2019). Teks Deskripsi, Cerita Imajinasi, dan Prosedur. Jakarta: Direktorat Pembinaan Guru Pendidikan Dasar Direktorat Jenderal Guru Dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan.

Ariyana, Yoki. Ari Pudjiastuti, Reisky Bestary, Zamroni. (2018). Buku Pegangan Pembelajaran Berorientasi pada Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi Program Peningkatan Kompetensi Pembelajaran Berbasis Zonasi. Jakarta: Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Ayu, Cheni Chaenida Madu. (2018). Discovery Learning Gerak Berirama. Gresik: Caremedia Communication.

Budiningsih, Asri C. (2005). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rhineka Cipta.

Fathoni, H. Abdurahmat. (2006). Metodologi Penelitian & Teknik Penulisan Skripsi. Jakarta: Rineka Cipta.

Hestiyana. (2018). Bentuk Kesalahan Berbahasa pada Penulisan Iklan Media Luar Ruang di Kota Pelaihari. Dalam Jurnal Sirok Bastra: Jurnal Ilmiah Kebahasaan dan Kesastraan, Volume 6 Nomor (1), 81-92. Kantor Bahasa Kepulauan Bangka Belitung.

Hosnan, M. (2014). Pendekatan Saintifik dan Kontekstual dalam Pembelajaran Abad 21. Bogor: Ghalia Indonesia.

Kristianto, Dody. 2018. Eksistensialisme Tokoh Utama dalam Cerpen di Joyoboyo Penyair Berteman Sunyi Karya Eko Darmoko dalam Jurnal Bebasan, volume 5 Nomor (1), 165-174. Tangerang: Kantor Bahasa Banten.

Kurniasih, Imas dan Berlin Sani. (2014). Implementasi Kurikulum 2013 Konsep dan Penerapan. Surabaya: Kata Pena.

Malawi, dkk. (2019). Teori dan Aplikasi Pembelajaran Terpadu. Magetan: CV AE Media Grafika.

Mariyaningsih, Nining dan Mistina Hidayati. (2018). Bukan Kelas Biasa: Teori dan Praktik Berbagai Model dan Metode Pembelajaran menerapkan inovasi pembelajaran di kelas-kelas inspiratif. Surakarta: CV Kekata Group.

Moleong, Lexy J. (2009). Metodelogi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Nazir, M. (2005). Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Ruseffendi. (2006). Pengantar Kepada Membantu Guru Mengembangkan Kompetensinya dalam Pengajaran Matematika. Bandung: Tarsito.

Rohmadi, Muhammad. (2018). Strategi Dan Inovasi dalam Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia di Era Industri 4.0. dalam Prosiding Pertemuan Ilmiah Bahasa Dan Sastra Indonesia (PIBSI) Xl 2018, 27-40. Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia, FKIP Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Sapari. (2019). Peningkatan Keterampilan Berbicara melalui Model Pembelajaran discovery learning pada Kelas VII semester I SMP Negeri 1 Metro Tahun Pelajaran 2018/2019. Didownload dari http://digilib.unila.ac.id/56998/2/TESIS%20TANPA%20BAB%20PEMBAHASAN.pdf 27 Agustus 2019 pkl. 15:36.

Sardiman, A.M. (2005). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Press.

Setiyaningsih, Ika., Meita Sandra Santhi. (2019). Pegangan Guru Bahasa Indonesia SMP/MTs kelas VII Semester I. Klaten: PT Penerbit Intan Pariwara.

Suhardi. (2019). Nilai Pendidikan Karakter Cerpen “Batu Lumut Kapas” Karya Gus Tf Sakai. Dalam Jurnal Genta Bahtera: Jurnal Ilmiah Kebahasaan dan Kesastraan Genta, Volume 5 Nomor (1), 35—45. Pekanbaru: Kantor Bahasa Kepulauan Riau.

Suherman, Erman dkk. (2001). Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung: Jica.

Widaningsih, Ida. (2019). Strategi dan Inovasi Pembelajaran Bahasa Indonesia di era revolusi Industri 4.0. Ponorogo: Uwais Inspirasi Indonesia.

Published

2019-12-30

How to Cite

PEMBELAJARAN TEKS CERITA IMAJINASI BERBASIS HOTS (HIGHER ORDER THINKING SKILL) DENGAN MODEL DISCOVERY LEARNING. (2019). MABASAN , 13(2), 209-230. https://doi.org/10.62107/mab.v13i2.264

Issue

Section

Articles
Abstract viewed = 4784 times